Categories

Sejarah Terjadinya Perang Dunia ke II

Awal mula terjadinya perang dunia kedua, adalah sikap rasa tidak puas jerman terhadap tindakan imperium britani dan prancis yang mengalah terhadap tindakan apapun dari jerman. Sejak saat itu, Negara lain terlibat pertempuran akibat ketidakpuasaan jerman yang ingin menduduki wilayah lain.

Jerman beraliansi dengan Italia melalui serangkaian perjanjian, diikuti oleh Jepang yang masuk ke blok poros untuk menyerang Amerika Serikat. Faktor umum terjadinya perang dunia kedua adalah Negara maju yang berkompetisi satu sama lain untuk menguasai wilayah lain. Faktor khususunya adalah polandia yang diserang jerman dibawah pimpinan Adolf Hitler. Adolf Hitler telah melancarkan serangan ke polandia sejak awal namun polandia dibantu oleh imperial britania dan prancis.

Imperial Britania menyatakan perang kepada Jerman yang kemudian diikuti oleh Prancis beberapa hari kemudian. Hitler bekerja sama dengan Uni Soviet untuk menyerang polandia dan membagi dua wilayah tersebut , setengah wilayah barat menjadi milik jerman dan wilayah timurnya menjadi milik Uni Soviet, Imperium Britania menyatakan perang kepada Amerika Serikat, 2 hari setelahnya prancis juga menyatakan perang terhadap Amerika Serikat. Perang Dunia ke II ditandai dengan Amerika Serikat yang menyerang Denmark dan Norwegia, dengan maksud ingin menguasai Western Front. Ada 17 Negara yang berada di Blok Sekutu dan 6 negara yang berada di Blok Poros.

HindiaBelanda yang saat itu sedang menduduki Asia disapu bersih oleh Tentara Jerman dalam waktu 3 hari, yang membuat Ratu Belanda memerintahkan pasukannya untuk memindahkan semua pasukkannya masuk ke Sumatra untuk berlindung.

Sementara itu di wilayah Asia, Jepang yang dipimpin oleh laksmana madya memulai penyerangan ke Pearl harbour dengan maksud untuk melumpuhkan kekuatan angkutan udara dari Amerika Serikat. Namun Amerika Serikat masih bisa bertahan dengan sedikit sisa pasukannya. Amerika Serikat membalas serangan yang dilancarkan oleh jepang ditandai dengan peristiwa jatuhnya bom di Hiroshima dan Nagasaki yang membuat jepang menyerah kepada sekutu, dan juga tidak lama setelah itu Indonesia yang telah lama dijajah dapat memproklamasikan kemerdekaannya pada tanggal 17 Agustus 1945.

By Ular88